Pembelajaran pada Kurikulum Merdeka (Kurmer) memiliki prinsip bahwa pembelajaran berpusat pada peserta didik (Student Centered). Pada Kurikulum merdeka terdapat 2 jenis kurikulum yaitu kokurikuler dan ekstrakurikuler. Berdasarkan pedoman Kemendikbudristek nomor 56 tahun 2022 bahwa ada kegiatan yang berfokus pada pendekatan proyek untuk memperkuat upaya dalam mencapai kompetensi dan karakter yang sesuai dengan profil pelajar pancasila (P3).

Proyek tersebut termasuk pada kokurikuler yaitu proyek penguatan profil pelajar pancasila (P5). Dalam mengimplementasikan P5, di SMPN 4 Malangbong berawal dari proyek budidaya sayuran yang termasuk pada tema gaya hidup berkelanjutan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *